Tempat Wisata di Nganjuk Jawa Timur

Tempat Wisata di Nganjuk

Nganjuk memang bukan daerah yang terkenal dengan wisatanya, dan tentu saja masih kalah terkenal bila dibandingkan Jogja atau kota Malang. Namun begitu, bukan berarti Nganjuk tidak punya tempat wisata menarik. Justru sebaliknya, nyatanya ada banyak tempat wisata keren yang tersebar di Kota Angin ini. Dimana 10 diantaranya akan dirangkum sebagai berikut 10 Tempat Wisata di … Baca Selengkapnya

Tempat Wisata di Banyuwangi Terbaru

Tempat Wisata di Banyuwangi

Salah satu tempat wisata terkenal di Banyuwangi adalah Kawah Ijen. Namun, tentu saja bukan hanya kawah Ijen yang menjadi kebanggaan Banyuwangi. Nyatanya disana, juga punya banyak tempat wisata lain yang tak kalah mempesona dari kawah tersebut. Nah, berikut kami bagikan ulasan menarik mengenai 10 tempat wisata di Banyuwangi, yang menarik untuk di eksplor. Penasaran? 10 … Baca Selengkapnya

Tempat Wisata di Bondowoso Jawa Timur

Tempat Wisata di Bondowoso

Bondowoso merupakan salah satu kabupaten yang berada di Jawa Timur. Kabupaten ini juga satu-satunya kabupaten yang berada di daerah Jawa Timur yang tidak memiliki pantai. Jadi, tempat ini sangat rekomended untuk anda wisatawan yang tidak menyukai pantai. Lantas, ada apa saja disana? Jangan khawatir, di Bondowoso ada berbagai macam pilihan destinasi wisata keren yang menarik … Baca Selengkapnya

Tempat Wisata di Situbondo

Tempat Wisata di Situbondo

Apakah Anda sedang bingung, mencari tujuan berlbur mengasyikan di sekitar Jawa Timur? Nah, tak perlu bingung, segera datang saja ke kabupaten Situbondo, daerah ini menawarkan berbagai macam pilihan destinasi menarik, yang rekomended untuk merefresh pikiran. Ingin tahu mana saja tempat wisata di Situbondo yang terbaik dan banyak difavoritkan wisatawan? Yuk, langsung saja intip berikut ini. … Baca Selengkapnya

Tempat Wisata di Magetan Jawa Timur

Tempat Wisata di Magetan

Pergi berlibur ke wisata alam memang merupakan pilihan yang tepat untuk mengisitirahatkan pikiran sejenak dari segala rutinitas harian yang itu-itu saja. Dan terkait hal tersebut, ada berbagai macam pilihan tempat wisata di Magetan yang bisa dijadikan tujuan wisata menarik. Nah, untuk anda yang belum hapal daerah sana, berikut ini kami pilihkan beberapa tempat wisata alam … Baca Selengkapnya

Tempat Wisata di Jombang Jawa Timur

Tempat Wisata di Jombang

Jombang merupakan salah satu kabupaten kecil yang terletak di daerah Jawa Timur. Meskipun begitu kota ini memiliki banyak daya tarik , sehingga layak dipertimbangkan untuk dijadikan tujuan berlibur. Ada berbagai macam pilihan tempat wisata menarik yang tak boleh dilewatkan saat disana. Mulai dari obyek wisata alam, maupun obyek wisata lainnya. Nah, untuk anda yang saat … Baca Selengkapnya

Tempat Wisata di Pacitan yang Indah

Tempat Wisata di Pacitan

Pastinya semua masyarakat Indonesia sudah tahu, jika Bapak SBY, mantan presiden kita, merupakan asli putra kelahiran Pacitan. Ya, kabupaten yang menjadi tempat lahir tokoh Bangsa ini, dikenal memiliki destinasi wisata yang keren, khsusnya wisata alamnya. Nah, untuk anda yang sedang berkunjung ke Pacitan, dan bingung mau kemana untuk menghabiskan liburan, maka sebaiknya intip beberapa rekomendasi … Baca Selengkapnya

Tempat Wisata di Singkawang

Tempat Wisata di Singkawang

Bosen dengan tujuan wisata yang itu-itu saja saat liburan? Nah, kenapa gak coba berlibur ke Kalimantan aja? Jauh sih jauh, tapi kalau niat apa sih yang terasa sulit dan jauh? Lagipula, Kalimantan juga memiliki banyak surga tersembunyi yang keren untuk dieksplor. Khususnya di daerah Singkawang, Kalimantan Barat. Nah, gak usah berlama-lama, berikut, kami pilihkan 10 … Baca Selengkapnya

Tempat Wisata di Pontianak

Tempat Wisata di Pontianak

Ada yang tahu gak, Pontianak itu ada dimana? Ya, Pontianak adalah ibukotanya Kalimantan Barat. Kota ini dikenal dengan garis khatulistiwanya. Kota ini dilewati oleh garis imajinasi bumi yang membagi bumi menjadi Selatan dan Utara. Untuk mengutarakan predikat istimewa tersebut, Pontianak membangun Tugu Khatulistiwa tepat di lokasi yang diduga jadi garis tengah bumi. Uniknya, Pontianak juga … Baca Selengkapnya